CV RAJA BATIK
JL. MATARAM 13
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
NO. : 54/PN/VI/94 30 Juni 1994
Hal : permintaan Daftar Harga Kain Batik,
Kepada
TOKO SINGARAJA
JL. Denpasar 38
Denpasar
Dengan hormat,
Kami sangat gembira menerima surat permintaan penawaran saudara No. 531/PM/VI/94 tanggal 25 Maret 1994, yang memang sudah sejak lama kami nantikan.
Kami jelaskan disini bahwa kondisinya telah berubah, untuk partai besar diberikan diskon 30% dan untuk pembelian kecil / sedikit diberi diskon 20%. Sisanya satu minggu setelah barang diterima karena, dan pesanan dikirim setelah uang pesanan diterima.
Kami tunggu pesanan dari saudara dan atas perhatian saudara, kami ucapkan terimakasih.
Hormat kami,
Andi budi, S.E
Direktur
A/sw
Tidak ada komentar:
Posting Komentar