RAMADHAN... bulan yang selalu kita tunggu .. di bulan ini segala segala rahmat tercurah. Agar rahmat tercurah kepada kita.. hendaknya kita berusaha untuk mendapatkannya.. karena rahmat akan kita dapatkan jika kita berusaha untuk menjadi hamba yang penuh ketaqwaan. Tiada yang kita dapatkan namun hanyalah kesia-siaan umur waktu. Terlena pada pekerjaan yg sifatnya keduniaan. Ayuu Ramadhan hari ini tgl 23 adalah Ramadhan hari ke 6... sudah seminggu berlalu.. masih banyak waktu yang dapat kita isi dengan kegiatan islam berpahala... ayo jangan sampai tak kau dapatkan apa apa... sedang Ramadhan masih dapat kita rasakan.. alhamdulillah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar